Penelusuran Keberhasilan Belajar Mahasiswa Perguruan Tinggi Swasta yang Pernah Menempuh Ujian Tulis

Zainul, Asmawi (1991) Penelusuran Keberhasilan Belajar Mahasiswa Perguruan Tinggi Swasta yang Pernah Menempuh Ujian Tulis. Project Report. Universitas Terbuka, Jakarta.

[img]
Preview
Text
80331.pdf

Download (722kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari hubungan dan konstribusi beberapa variabel bebas terhadap keberhasilan belajar mahasiswa universitas swasta. Variabel bebas yang digunakan seluruhnya adalah variabel intelektif yang juga merupakan keberhasilan belajar pada tingkat yang lebih rendah. Dengan demikian maka secara tidak langsung penelitian ini bermaksud untuk mencari prediktor keberhasilan belajar terbaik untuk seleksi penerimaan mahasiswa di universitas swasta.

Item Type: Monograph (Project Report)
Additional Information (ID): 94/80331
Uncontrolled Keywords: Keberhasilan belajar, Mahasiswa PTS
Subjects: 300 Social Science > 370-379 Education (Pendidikan) > 371.144 Evaluation Of Teacher (Evaluasi Guru)
Divisions: Thesis,Disertasi & Penelitian > Penelitian
Depositing User: Praba UT
Date Deposited: 17 Oct 2016 03:08
Last Modified: 17 Oct 2016 03:08
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/2781

Actions (login required)

View Item View Item