Interactive Control System dan Strategi untuk Meningkatkan Pembelajaran Internal Studi Kasus pada Industri Kreatif di Jawa Barat

Ismail, Tubagus (2012) Interactive Control System dan Strategi untuk Meningkatkan Pembelajaran Internal Studi Kasus pada Industri Kreatif di Jawa Barat. In: Semnas Fekon: Optimisme Ekonomi Indonesia 2013, Antara Peluang dan Tantangan.

[img]
Preview
Text
fekon2012-39.pdf

Download (763kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meneliti hubungan penggunaan Management Control System dan proses pembentukan strategi berupa intended strategy dan emergent strategy yang dapat meningkatkan pembelajaran. Fokus MCS yang digunakan dalam penelitian ini adalah interactive control system. Penelitian ini menggunakan structural equation modeling sebagai alat analisis multivariate. Sampel yang digunakan adalah pemilik dan pengelola usaha kecil dan menengah industry kreatif yang berada di Jawa Barat. Software AMOS 16 digunakan sebagai alat bantu untuk memecahkan permasalahan SEM. Temuan dari penelitian ini adalah : interactive control system berpengaruh positif dan signifikan terhadap intended strategy dan emergent strategy. Intended strategy dan emergent strategy yang dibentuk oleh interactive control system selanjutnya berpengaruh positif dan signifikan terhadap pembelajaran internal. Keterbatasan penelitian ini adalah model empiris dalam penelitian ini hanya menggunakan hubungan satu arah antara interactive control system dan proses strategi.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Additional Information (ID): fekon2012-39.pdf
Uncontrolled Keywords: interactive control system, intended strategy, emergent strategy, pembelajaran dan industri kreatif.
Subjects: 300 Social Science > 330-339 Economics (Ilmu Ekonomi) > 338.9 Economic Development and Growth (Perkembangan Ekonomi, Pertumbuhan Ekonomi,Pemberdayaan Ekonomi, Usaha Kecil)
Divisions: Prosiding Seminar > Seminar Nasional FEKON-UT 2012
Depositing User: Praba UT
Date Deposited: 01 Nov 2016 06:59
Last Modified: 18 Oct 2018 04:27
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/5024

Actions (login required)

View Item View Item