Layanan Perpustakaan Digital UT Dalam Perspektif Sejarah

Wahyono, Effendi (2015) Layanan Perpustakaan Digital UT Dalam Perspektif Sejarah. In: Universitas Terbuka Di Era informasi. Universitas Terbuka, Tangerang Selatan, pp. 280-302.

[img]
Preview
Text
lay diglib - eff.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (4MB) | Preview
Official URL: http://www.ut.ac.id/

Abstract

Perpustakaan UT merupakan perpustakaan perguruan tinggi yang memiliki tugas dan fungsi seperti halnya perguruan tinggi lainnya, yaitu menunjang pelaksanaan tridharma perguruan tinggi. Dengan Tugas dan fungsi tersebut, perpustakaan perguruan tinggi memiliki peranan penting dalam perguruan tinggi. kualitas akademik dalam sebuah perguruan tinggi dapat ditentukan oleh lengkap atau tidaknya koleksi perpustakaan dalam memenuhi kebutuhan mahasiswa, dosen dan staff administrasi dalam penyelenggaraan tridharma.Karena itu, di indonesia Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) mensyaratkan perpustakaan sebagai salah satu unsur yang di nilai dalam melaksanakan proses akreditasi.

Item Type: Book Section
Uncontrolled Keywords: perpustakaan digital, digital library
Subjects: 000 Generalities > 020-029 Library and Information Science (Perpustakaan dan Ilmu Informasi) > 025.042 Digital Library (Perpustakaan Digital)
300 Social Science > 370-379 Education (Pendidikan)
300 Social Science > 370-379 Education (Pendidikan) > 378.175 Distance Education (pendidikan jarak jauh)
Divisions: Koleksi Digital > Publikasi UT
Depositing User: CR Cherrie Rachman
Date Deposited: 27 Jan 2017 08:05
Last Modified: 27 Jan 2017 08:05
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/6342

Actions (login required)

View Item View Item