Meningkatkan Water Resilience untuk Menunjang Smart City

Susanto, Agus (2017) Meningkatkan Water Resilience untuk Menunjang Smart City. In: Optimalisasi Peran Sains dan Teknologi untuk Mewujudkan Smart City. Universitas Terbuka, Tangerang Selatan, pp. 189-210. ISBN 978-602-392-158-4 (e)

[img]
Preview
Text
UTFMIPA2017-08-agus.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (1MB) | Preview

Abstract

Membicarakan mengenai smart city, tidak hanya sekedar membicarakan sebuah kota yang mengandalkan kemajuan teknologi informasi dan komunikasi (ICT) yang didukung oleh jaringan infrastruktur internet yang kuat, tetapi kota yang mampu menggali potensi lokal dan memaksimalkan sumber daya kota. Smart city menggambarkan warga yang mampu mengatasi masalah ekonomi dengan cerdas (smart economy). Smart city didukung oleh pusat bisnis, industri dan jasa yang ramah lingkungan, serta dapat memaksimalkan sumber daya alam yang terbatas, seperti: air, lahan, pertambangan, dan energi fosil, sehingga tumbuh perekonomian yang berkelanjutan (green economy).

Item Type: Book Section
Additional Information (ID): UTFMIPA2017-08-agus.pdf
Uncontrolled Keywords: water resilence, smart city
Subjects: 600 Technology and Applied Sciences > 620-629 Engineering and Allied Operations (Ilmu Teknik dan Ilmu yang Berkaitan) > 620.106 Applied Fluid Mechanics (Mekanika Zat Cair Terapan, Mekanika Fluida Terapan)
Divisions: Koleksi Digital > Artikel
Depositing User: rudi sd
Date Deposited: 27 Nov 2017 04:59
Last Modified: 27 Nov 2017 04:59
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/7077

Actions (login required)

View Item View Item