Etika Komunikasi dalam Pembelajaran Jarak Jauh

Sediyaningsih, Sri (2017) Etika Komunikasi dalam Pembelajaran Jarak Jauh. In: Institusi Pendidikan Tinggi di Era Digital: Pemikiran, Permodelan dan Praktek Baik. Universitas Terbuka, Tangerang Selatan, pp. 187-198. ISBN 978-602-392-218-5 (e)

[img]
Preview
Text
fhisip2017-11.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (217kB) | Preview

Abstract

Banyak definisi yang diberikan kepada pembelajaran secara online. Namun pada intinya adalah proses pembelajaran dalam bentuk kelas yang menggunakan media, baik itu elektronik maupun cetak. Dalam proses interaksi pembelajaran jarak jauh mengacu pada interaksi antara guru dan mahasiswa, mahasiswa dan mahasiswa dan mahasiswa dengan materi ajar utama. Pada pembelajaran online banyak proses pembelajarannya melalui internet atau media lain yang sifat interaksinya synchronous dan asynchronous. Synchronous adalah bentuk interaksi yang secara langsung mendapatkan umpan balik walaupun tidak melalui tatap muka, misalnya melalui skype, webinar atau video conference. Sedangkan asynchronous ada perbedaan waktu dalam berinteraksi, misalnya melalui email. Semua pada dasarnya adalah pembelajaran yang menggubnakan internet atau aplikasi web sebagai media untuk pengalaman belajar (E‐Learning Advisory,2002), dilain pihak ada yang mengatakan bahwa pembelajaran online adalah pembelajaran yang difasilitasi dan didukung oleh teknologi komunikasi dan informasi.

Item Type: Book Section
Additional Information (ID): fhisip2017-11.pdf
Uncontrolled Keywords: Etika Komunikasi, Pembelajaran Jarak Jauh
Subjects: 300 Social Science > 370-379 Education (Pendidikan) > 378.175 Distance Education (pendidikan jarak jauh)
Divisions: Koleksi Digital > Artikel Pendidikan Terbuka Jarak Jauh
Depositing User: rudi sd
Date Deposited: 01 Feb 2018 08:32
Last Modified: 27 Apr 2020 06:04
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/7213

Actions (login required)

View Item View Item