Supit, Mariana Khristina (2016) Pengaruh Analisis Jabatan terhadap Kinerja Pegawai pada Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Kabupaten Ngada. Masters thesis, Universitas Terbuka.
|
Text
42814.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (3MB) | Preview |
Abstract
Penelitian yang dilakukan ini dimaksudkan untuk mengetahui pengaruh analisis jabatan terhadap kinerja pegawai. Dimensi variabel analisis jabatan yang diukur pengaruhnya terhadap kinerja pegawai adalah job description dan job specification. Responden berasal dari staf Badan Kevtgawaian , Pendidikan Dan Pelatihan Kabupaten Ngada. Metode penarikan sampel adalah sensus. Hasil penelitian menunJukkan bahwa Job Description mempunyai pengaruh yang positif dan significan terhadap kinerja pegawai Badan Kepegawaian , Pendidikan dan Pelatihan Kabupaten Ngada, sedangkan Job Spesification tidak berpengaruh terhadap kinerja pegawai Badan Kepegawaian, Pendidikan Dan Pelatihan Kabupaten Ngada.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Additional Information (ID): | 42814.pdf |
Uncontrolled Keywords: | Job Description, Job Spesification dan Kinerja |
Subjects: | 600 Technology and Applied Sciences > 650-659 Management and Auxiliary Service (Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan) > 659.3125 Performance Analysis (Analisis Kinerja, Evaluasi Kinerja) |
Divisions: | Tugas Akhir Program Magister (TAPM) > Magister Ilmu Administrasi Publik |
Depositing User: | CR Cherrie Rachman |
Date Deposited: | 21 May 2018 02:26 |
Last Modified: | 11 Feb 2019 03:05 |
URI: | http://repository.ut.ac.id/id/eprint/7354 |
Actions (login required)
View Item |