Pengaruh Kepemimpinan, Lingkungan Kerja, lnsentif dan Pelatihan Terhadap Pencapaian Kinerja Standar Pelayanan Minimal (SPM) Puskesmas Se-Kabupaten lndragiri Hilir Muhammad Abduh

Abduh, Muhammad (2018) Pengaruh Kepemimpinan, Lingkungan Kerja, lnsentif dan Pelatihan Terhadap Pencapaian Kinerja Standar Pelayanan Minimal (SPM) Puskesmas Se-Kabupaten lndragiri Hilir Muhammad Abduh. Masters thesis, Universitas Terbuka.

[img]
Preview
Text
43352.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (6MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kepemimpinan, lingkungan kerja, insentif dan pelatihan terhadap pencapaian kinerja Standar Pelayanan Minimal (SPM) puskesmas se-Kabupaten lndragiri Hilir. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif untuk menggali pengaruh kepemimpinan, lingkungan kerja, insentif dan pelatihan terhadap kinerja Standar Pelayanan Minimal (SPM). Kuesioner disebar secara random dengan sampel sebesar 88 petugas dari jumlah populasi yaitu 769 petugas puskesmas se-Kabupaten Indragiri Hilir. Hasil pembahasan penelitian ini menunjukkan bahwa, berdasarkan uji t, terdapat pengaruh signifikan terhadap SPM puskesmas yaitu, variabel kepemimpinan, lingkungan kerja, insentif dan pelatihan. Berdasarkan Uji koefisien regresi secara bersama-sama (Uji F) diketahui bahwa dari empat variable temyata yang berpengaruh secara bersama-sama dan signifikan terhadap SPM yaitti variabel kepemimpinan, lingkungan ke1ja, insentif dan pelatihan, hal ini dapat dilihat dari Fhitung > F tabel (178,962 > 2,48) dan sig < 0,05 (0,000 < 0,05). Melalui identifikasi determinan didapat nilai adalah 0,947, sedangkan R2 sebesar 0,896, kebermaknaan dari nilai tersebut memiliki implikasi bahwa variabel kepemimpinan, lingkungan kerja, insentif dan pelatihan berpengaruh terhadap SPM sebesar 89,6% dan hipotesis diterima.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information (ID): 43352.pdf
Uncontrolled Keywords: kepemimpinan, lingkungan kerja, lnsentif, pelatihan, kinerja, standar pelayanan minimal (SPM), puskesmas, leadership, work environment, incentives, training, performance, minimal standard of service, public health center
Subjects: 300 Social Science > 300-309 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 303.34 Leadership (Kepemimpinan)
300 Social Science > 330-339 Economics (Ilmu Ekonomi) > 331.256 Work Environment (Lingkungan Kerja)
300 Social Science > 330-339 Economics (Ilmu Ekonomi) > 331.2592 Training (Pelatihan)
300 Social Science > 360-369 Social Problems and Services (Permasalahan dan Kesejahteraan Sosial) > 362.11 Hospitals and Related Institutions (Rumah Sakit)
600 Technology and Applied Sciences > 650-659 Management and Auxiliary Service (Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan) > 658.3 Personnel Management (Manajemen Personalia, Manajemen Sumber Daya Manusia, Manajemen SDM)
600 Technology and Applied Sciences > 650-659 Management and Auxiliary Service (Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan) > 658.32 Wage and Salary Administration (Administrasi Upah dan Gaji)
600 Technology and Applied Sciences > 650-659 Management and Auxiliary Service (Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan) > 659.3125 Performance Analysis (Analisis Kinerja, Evaluasi Kinerja)
Divisions: Tugas Akhir Program Magister (TAPM) > Magister Manajemen SDM
Depositing User: Praba UT
Date Deposited: 27 Dec 2018 04:15
Last Modified: 28 Dec 2018 08:00
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/7869

Actions (login required)

View Item View Item