Prihatminingtyas, Budi (2016) Pengembangan Industri Kecil Makanan Dan Minuman Olahan Berbasis Kerakyatan. In: Open society conference, social and political challenges in industrial revolution 4.0 (BNBB), 15 November 2018, UTCC.
|
Text
FISIP201601-44.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (725kB) | Preview |
Abstract
Meningkatnya permintaan konsumsi masyarakat untuk produk makanan dan minuman olahan merupakan potensi yang perlu dikembangkan. Usaha makanan olahan ini banyak menyerap tenaga kerja. Walaupun kondisi perekonomian yang serba sulit pengusaha makanan dan minuman olahan masih tetap bertahan. Tujuan penelitian ini adalah terbukanya peluang usaha yang mampu memanfaatkan kekuatan, peluang dalam upaya mengatasi kelemahan dan ancaman. Penelitian ini merupakan penelitian ekperimental, dilakukan di Kota Malang, pada bulan Mei sampai Juli 2016. Menggunakan metode kualitatif dan pendekatan partisipatif. Data primer diperoleh dari kuisioner, wawancara dan dokumentasi. Pelaksanaan menggunakan pendekatan, pembinaan, sosialisasi, dan permainan, yang dilakukan pada pengusaha kecil makanan dan minuman olahan. Hasil penelitian ini akan dijadikan dasar untuk menentukan langkah perubahan ke arah yang lebih baik.
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Additional Information (ID): | FISIP201601-44.pdf |
Uncontrolled Keywords: | pengembangan industri, makanan minuman olahan |
Subjects: | 300 Social Science > 330-339 Economics (Ilmu Ekonomi) > 338.9 Economic Development and Growth (Perkembangan Ekonomi, Pertumbuhan Ekonomi,Pemberdayaan Ekonomi, Usaha Kecil) |
Divisions: | Prosiding Seminar UT > Seminar Nasional FHISIP-UT 2016 |
Depositing User: | CR Cherrie Rachman |
Date Deposited: | 21 Feb 2019 03:55 |
Last Modified: | 21 Feb 2019 03:55 |
URI: | http://repository.ut.ac.id/id/eprint/8029 |
Actions (login required)
View Item |