Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai pada Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Karimun

Rosmalita, (2016) Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai pada Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Karimun. Masters thesis, Universitas Terbuka.

[img] Text
43203.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (9MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh gaya kepemimpinan (Xl) dan motivasi kerja (X2) terhadap kinerja pegawai (Y) pada Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Karimun baik secara parsial maupun simultan. Data dikumpukan dengan menggunakan instrument kuisioner. Data yang diperoleh dianalisa dengan menggunakan teknik analisis regresi linear berganda dengan taraf signifikan a. = 0.05, maka dapat diketahui Nilai R scbesar 0.578 berarti bahwa hubungan antara variabel-variabel bebas gaya kepemimpinan dan motivasi kerja terhadap kinerja pegawai pada Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Karimun adalah menunjukkan hubungan yang sedang. Nilai detenninasi simultan (R square) sebesar 0.334 artinya bahwa variasi berubahnya kinerja pegawai dipengaruhi oleh pengaruh gaya kepemimpinan dan motivasi kerja sebesar 33,4%. Dalam penelitian ini dapat diketahui antara variabel gaya kepemimpinan dan motivasi kerja berpengaruh secara bersama-sama (simultan) terhadap kinerja pegawai pada Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Karimun menghasilkan Fruwns sebesar 9.011 lebih besar daripada Ftabel 4.200. Dengan menggunakan uji t dapat diketahui secara parsial terdapat pengaruh yang tidak signifikan gaya kepemimpinan terhadap kinerja pegawai pada Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Karimun. Hal ini ditunjukkan dari hasil uji t bahwa thitung gaya kepemimpinan yaitu 0.657 lebih kecil dari t1ahcl sebesar 2.021. Sedangkan untuk motivasi kerja secara parsial terdapat pengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai pada Badan Kepegawaian Oaerah Kabupaten Karimun. Hal ini ditunjukkan dari hasil uji t bahwa th1tw1g moti vasi kerja yaitu 3.228 lebih besar dari tmoot sebesar 2.02l. Kesimpulan dari penelitian ini adalah : (1) Terdapat pengaruh yang tidak signifikan gaya kepemimpinan terhadap kinerja pegawai, (2) Motivasi kerja secara keseluruhan berpcngaruh signifikan terhadap kinerja pegawai, (3) Terdapat pengaruh secara simultan gaya kepemimpinan dan motivasi kerja terhadap kinerja pegawai. Hal ini berarti semakin baik motivasi kerja pegawai maka semakin meningkatnya kinerja pegawai pada Badan Kegawaian Daerah Kabupaten Karimun.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information (ID): 43203.pdf
Uncontrolled Keywords: Gaya Kepemimpinan, Motivasi Kerja, Kinerja Pegawai, Leadership Style, Work Motivation and Employees Performance.
Subjects: 300 Social Science > 300-309 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 303.34 Leadership (Kepemimpinan)
300 Social Science > 350-359 Public Administration and Military Science (Administrasi Negara dan Ilmu Kemiliteran) > 351 Public Administration (Administrasi Negara)
300 Social Science > 350-359 Public Administration and Military Science (Administrasi Negara dan Ilmu Kemiliteran) > 351.3-351.9 Public Administration in Specific Localities (Administrasi Negara di Lokasi Tertentu)
300 Social Science > 350-359 Public Administration and Military Science (Administrasi Negara dan Ilmu Kemiliteran) > 352.2 Organization of Public Administration (Organisasi Administrasi Negara)
Divisions: Tugas Akhir Program Magister (TAPM) > Magister Ilmu Administrasi Publik
Depositing User: CR Cherrie Rachman
Date Deposited: 15 Apr 2019 09:03
Last Modified: 01 Dec 2023 04:19
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/8187

Actions (login required)

View Item View Item