Aripin, Sofjan (2009) Daya Dukung Teknologi Informasi dan Komunikasi Dalam Pelayanan Publik. In: Seminar Nasional FISIP-UT 2009, 12 November 2009, Universitas Terbuka Convention Center (UTCC), Tangerang Selatan.
|
Text
sofjan02.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Perkembangan paradigma administrasi publik sekarang ini telah memasuki era baru yaitu bergesernya perkembangan kearah pelayanan publik (publiC service) bahkan ada yang mengatakan new public service, yang menunjukan eksistensi bahwa administrator mempunyai peran penting dalam melayani masyarakatnya. Era ini menunjukan bahwa kemampuan profesionalisme administrator sangat dibutuhkan dalam menghadapi perkembangan permasalah publik yang bergerak sangat cepat (Fredericson 1970, Hendry 1988, Osborne 1997). Hal ini berimplikasi terhadap tugas dan fungsi pemerintah untuk menyediakan dan memberikan kesejahteraan bagi masyarakatnya baik berkenaan dengan barang dan jasa yang dibutuhkanya. Di Indonesia, hal tersebut telah digariskan dalam Undang-Undang Dasar 1945, yang secara legal formal hal tersebut sebenarnya mencerminkan bahwa rakyat harus sejahtera, mungkinkah demikian?. Bagimana dengan tingginya tingkat kemiskinan dan penggaruan? (misal; ada 33,7 juta orang miskin, Kontan 13 Februari 2009), tingkat pengganguran 9,34 juta orang (BPS 2008)).
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Additional Information (ID): | sofjan02.pdf |
Uncontrolled Keywords: | Teknologi Informasi dan Informasi, Pelayanan Publik, Administrasi Publik |
Subjects: | 300 Social Science > 360-369 Social Problems and Services (Permasalahan dan Kesejahteraan Sosial) > 362 Social Welfare, Problems and Services (Kesejahteraan Sosial, Permasalahan dan Layanan Sosial) |
Divisions: | Koleksi Digital > Artikel |
Depositing User: | rudi sd |
Date Deposited: | 11 Nov 2019 04:07 |
Last Modified: | 05 May 2020 22:34 |
URI: | http://repository.ut.ac.id/id/eprint/8786 |
Actions (login required)
View Item |