Analisis Diskriminan untuk Menentukan Status Ketertinggalan Desa di Provinsi Jawa Tengah Tahun 2014

Pradana, Bryandika Eri and Muin, Muhamad Fathul (2019) Analisis Diskriminan untuk Menentukan Status Ketertinggalan Desa di Provinsi Jawa Tengah Tahun 2014. Jurnal Ekonomi, Bisnis, dan Akuntansi (JEBA), 21 (4). ISSN 2715-6044

[img]
Preview
Text
20-B0017.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (710kB) | Preview

Abstract

Ketimpangan pembangunan antar wilayah dapat menimbulkan terbentuknya desa tertingal. Jawa Tengah sebagai salah satu provinsi di Pulau Jawa yang telah melakukan berbagai proses pembangunan, masih memiliki masalah ketimpangan dan ketertinggalan pada wilayah pedesaan. Salah satu langkah yang dapat dilakukan untuk menentukan kategori kertinggalan desa tersebut melalui pembentukan fungsi diskriminan. Variabel yang digunakan dalam fungsi tersebut sebanyak 17 variabel dan hanya 3 variabel yang signifikan dan berarti dalam pembentukan model. Ketiga variabel tersebut adalah letak desa terhadap hutan, penerangan jalan, dan penggunaan bahan bakar memasak. Fungsi diskriminan yang terbentuk mampu memprediksi pengelompokan desa tertinggal dan desa tidak tertinggal sebesar 84,1 persen.

Item Type: Article
Additional Information (ID): 20-B0017.pdf
Uncontrolled Keywords: discriminant analysis, spatial prediction, underdeveloped region,analisis diskriminan, prediksi spasial, wilayah tertinggal.
Subjects: 300 Social Science > 300-309 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 307.72 Villages (Desa, Dusun, Pedesaan)
300 Social Science > 330-339 Economics (Ilmu Ekonomi) > 330.9 Economic Situation and Conditions (Situasi dan Kondisi Ekonomi)
Divisions: Koleksi Digital > Artikel
Depositing User: CR Cherrie Rachman
Date Deposited: 08 Apr 2020 06:57
Last Modified: 08 Apr 2020 06:57
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/8948

Actions (login required)

View Item View Item