Firman, (2018) Analisis Pengaruh Sumber Daya Manusia, Gaya Kepemimpinan Dan Etos Kerja Terhadap Kinerja Kerja Pegawai Dinas Koperasi Dan Ukm Provinsi Kepulauan Riau. Masters thesis, Universitas Terbuka.
|
Text
44270.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (4MB) | Preview |
Abstract
Tujuan dari studi ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh sumber daya manusia, gaya kepemimpinan dan etos kerja pegawai yang ada di Dinas Koperasi dan UKM Provinsi Kepulauan Riau berupaya meningkatkan kinerja kerja para pegeawainya. Studi ini merupakan penelitian penjelasan (explanatory research) yang menjelaskan hubungan kuasalitas antar variabel melalui pengujian hipotesis. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode representative sampling. Sampling penelitian berjumlah 69 pegawai, sampel diambil dari kesuluruhan populasi. Instument pengukuran variasi pertanyaan menggunakan skala Iikert dengan skor 1-5. Teknik analisis data menggunakan SPSS.( statistical packagefiJr social sciences). Hasil studi menunjukkan secara parsial sumber daya manusia berpengaruh signitikan terhadap kinerja kerja, secara parsial gaya kepemimpinan berpengaruh signifikan terhadap kinerja kerja, secara parsial etos kerja tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja kerja, dan secara simultan sumber daya manusia, gaya kepemimpinan dan etos kerja berpengaruh secara simultan terhadap kinelja kerja. Berdasarkan hasil studi ini, implikasi manajerial yang dapat direkomendasikan penilaian kinerja dikaitkan dengan etos kerja sehingga dapat digunakan sebagai alat untuk mengungkapkan seberapa baik karyawan berkinerja sesuai dengan etos kerja, karena jika etos kerja yang kuat dalam satu organisasi akan berkaitan dengan kinerja kerja yang semakin tinggi. Selain itu memperkuat efektifitas penerapan gaya kepernirnpinan melalui penetapan sikap yang tegas dan percaya diri dalarn rnengambil keputusan oleh pimpinan.
Actions (login required)
View Item |