Buku pengembangan model ABT (assistance based training)

Cholik, Acmad Nur and Bharanti, Bonifasia Elita and Pandiangan, Paken (2020) Buku pengembangan model ABT (assistance based training). Perpustakaan Nasional dan CV. RFM PRAMEDIA JEMBER, Jember Jawa Timur. ISBN 978-623-6727-48-5

[img]
Preview
Text
3. Model ABT_Final_compressed.pdf

Download (682kB) | Preview

Abstract

Dalam penyusunan buku model ABT terlebih dahulu penulis melakukan kajian terhadap teori-teori dan empiris dengan harapan dapat meningkatkan motivasi dan kepuasan kerja pegawai. Penulisan buku Model ABT memiliki tahapan yang menggambarkan aktivitas, baik itu menggambarkan aktivitas peserta pelatihan maupun instruktur pelatihan. Yang menjadi pembeda model ABT dengan model pelatihan yang lain adalah adanya pendampingan langsung terhadap peserta pelatihan sehingga peserta pelatihan akan lebih termotivasi, aktif dan mampu menyelesaikan permasalahan bersama. Model ABT memiliki 4 tahapan penting dalam pelaksanaan pelatihan yaitu: (1)Belajar dan didampingi (Assistance Training), (2)Penyampaian materi (Presentation), (3)Tanya jawab interaktif (Dialog), (4)Evaluasi (Evaluation).

Item Type: Book
Additional Information (ID): 22/BP0005.pdf
Uncontrolled Keywords: Model ABT, Assistance Training, Presentation Dialog, Evaluation, Pelatihan
Subjects: 600 Technology and Applied Sciences > 650-659 Management and Auxiliary Service (Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan) > 658.314 Motivation, Morale, Discipline (Motivasi, Moral, Displin)
Divisions: Koleksi Digital > Buku Umum
Depositing User: CR Cherrie Rachman
Date Deposited: 27 Jan 2022 10:08
Last Modified: 29 Sep 2023 01:20
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/9661

Actions (login required)

View Item View Item