Evaluasi Perencanaan Pembangunan Pemerintah Daerah Kabupaten Yalimo (Studi Kasus Perencanaan Pembangunan Tahunan)

ZULFITRI, and Mudiarto, Untung and Darmanto, (2019) Evaluasi Perencanaan Pembangunan Pemerintah Daerah Kabupaten Yalimo (Studi Kasus Perencanaan Pembangunan Tahunan). Masters thesis, Universitas Terbuka.

[img]
Preview
Text
44117.pdf

Download (23MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan dan menganalisis proses evaluasi Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kabupaten Yalimo serta menjelaskan dan menganalisis faktor keberhasilan dan kegagalan pelaksanaan rencana pembangunan daerah di Kabupaten Yalimo. Desain penelitian ini adalah bersifat deskriptif dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data melalui wawancara (intervtew), observasi pengamatan dan studi dokumentasi. Pendekatan teori yang digunakan dalam evaluasi dan tahapannya berdasarkan konsep yang dikemukan oleh Sjafritzal dan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan diketahui bahwa proses evaluasi Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kabupaten Yalimo dilakukan dengan dua pendekatan evaluasi, yaitu evaluasi makro dan evaluasi proses, dimana hasil evaluasi makro dipoleh keberhasilan atau dengan kata lain tercapai, akan tetapi hilang dibandingkan dengan nilai rata-rata Provinsi Papua, tingkat capaian indikator pembangunan daerah di Kabupaten Yalimo belum berhasil. Sedangkan evaluasi proses penyusunannya telah dilakukan sesuai dengan peraturan perundang-undangan. Faktor keberhasilan dalam pelaksanaan Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kabupaten Yalimo, yaitu: 1). dukungan stakeholder/elite politik, 2). data statistik yang valid/akurat dan 3). Stabilitas keamanan daerah. Faktor kegagalan dalam pelaksanaan Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kabupaten Yalimo adalah: 1). Tidak konsistensinya perencanaan dan penganggaran, 2). kurangnya tenaga perencana, dan 3), kurangnya partisipasi masyarakat.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information (ID): 44117.pdf
Uncontrolled Keywords: Evaluation, Regional Development Planning, Evaluasi, Perencanaan Pembangunan Daerah
Subjects: 300 Social Science > 350-359 Public Administration and Military Science (Administrasi Negara dan Ilmu Kemiliteran) > 351 Public Administration (Administrasi Negara)
Divisions: Tugas Akhir Program Magister (TAPM) > Magister Ilmu Administrasi Publik
Depositing User: CR Cherrie Rachman
Date Deposited: 21 Jul 2022 00:58
Last Modified: 21 Jul 2022 00:58
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/9869

Actions (login required)

View Item View Item