Teknologi Dan Identitas Sosial Permanfaatan Teknologi Komunikasi Terhadap Identitas Sosial Mahasiswa Program Jarak Jauh

Sediyaningsih, Sri (2010) Teknologi Dan Identitas Sosial Permanfaatan Teknologi Komunikasi Terhadap Identitas Sosial Mahasiswa Program Jarak Jauh. In: Seminar Wisuda UT, 5 April 2010, UTCC – Pondok Cabe Tangerang Selatan.

[img]
Preview
Text
Teknologi dan Identitas Sosial - Compatibility Mode.pdf

Download (725kB) | Preview

Abstract

Sistem pendidikan jarak jauh seperti yang diterapkan pada Universitas Terbuka membuat satu-satunya Universitas Negeri dengan metode jarak jauh ini, memanfaatkan semaksimal mungkin kemajuan teknologi komunikasi dalam sistem belajar mengajarnya. Dengan sistem belajar mengajar yang tidak mengedepankan tatap muka, membuat bentuk komunikasi yang terjadi bersifat dekontekstual, artinya interaksi yang terjadi secara online, menyebabkan tidak dapat menyertakan semua bentuk komunikasi yang bersifat non-verbal, sehingga akan kehilangan konteks secara phisik yang seharusnya ada dalam setiap proses komunikasi. Dari berbagai macam latar belakang keadaan tersebut penulis mengetengahkan bagaimana pembentukan identitas sosial mahasiswa yang menggunakan CMC untuk metode pembelajaran jarak jauh

Item Type: Conference or Workshop Item (Keynote)
Additional Information (ID): 23/S0051.Pdf
Uncontrolled Keywords: Teknologi dan Identitas Sosial
Subjects: 300 Social Science > 370-379 Education (Pendidikan) > 374.4 Distance Education (Pendidikan Jarak Jauh)
300 Social Science > 370-379 Education (Pendidikan) > 378.175 Distance Education (pendidikan jarak jauh)
Divisions: Arsip Digital > Dokumentasi
Depositing User: CR Cherrie Rachman
Date Deposited: 18 Apr 2023 04:22
Last Modified: 29 Sep 2023 04:39
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/10347

Actions (login required)

View Item View Item