Pemanfaatan Ilmu Aktuaria Dalam Mewujudkan Jaminan Risiko Banjirdi Dalam Konsep Smart City

Sidi, Pramono (2017) Pemanfaatan Ilmu Aktuaria Dalam Mewujudkan Jaminan Risiko Banjirdi Dalam Konsep Smart City. In: Optimalisasi Peran Sains dan Teknologi untuk Mewujudkan Smart City. Universitas Terbuka, Tangerang Selatan, pp. 315-352. ISBN 978-602-392-158-4 (e)

[img]
Preview
Text
UTFMIPA2017-13-pramono.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (1MB) | Preview

Abstract

Smart City atau Kota Pintar direncanakan dengan menggunakan model referensi untuk menentukan konsep tata letak kota yang cerdas dan berkarakter. Kota Pintar ini pada intinya memiliki enam dimensi yaitu ekonomi yang cerdas, mobilitas cerdas, lingkungan pintar, individu yang cerdas, cerdas dalam hidup dan akhirnya pemerintahan yang cerdas pula. Konsep Kota Pintar dapat digunakan juga untuk mengevaluasi kemampuan perencanaan kota yang inovatif. Setiap wilayah yang merupakan Kota Pintar sudah seharusnya mempunyai infrastruktur yang bisa menjamin dan melayani penduduknya terhadap segala jenis risiko.

Item Type: Book Section
Additional Information (ID): UTFMIPA2017-13-pramono.pdf
Uncontrolled Keywords: aktuaria, banjir, smart city
Subjects: 600 Technology and Applied Sciences > 660-669 Chemical Engineering and Related Technologies (Teknologi Kimia dan Ilmu yang Berkaitan) > 664 Food Technology/Teknologi Pembuatan Makanan Komersial
Divisions: Koleksi Digital > Artikel
Depositing User: rudi sd
Date Deposited: 27 Nov 2017 08:14
Last Modified: 27 Nov 2017 08:14
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/7082

Actions (login required)

View Item View Item