Oktavianus, Renaldi (2018) Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengembangan Karier Pegawai Dinas Kesehatan Kabupaten Musi Rawas. Masters thesis, Universitas Terbuka.
Text
43714.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (6MB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini yaitu mengetahui pengaruh motivasi kerja , disiplin, kinerja dan prestasi kerja terhadap pengembangnan karier pegawai Dinas Kesehatan Musi Rawas. Terdapat beberapa fenomena yang terjadi Pengembangan Karier pegawai Dinas Kesehatan Kabupaten Musi Rawas masih rendah ini terlihat dari masih adanya pegawai yang melakukan pekerjaannya lebih pada rutinitas, Motivasi kerja pegawai di Dinas Kesehatan Kabupaten Musi Rawas masih belum optimal, Disiplin Kerja pegawai di Dinas Kesehatan Kabupaten Musi Rawas masih belum optimal, Kinerja pegawai di Dinas Kesehatan Kabupaten Musi Rawas masih belum optimal. Faktor-faktor yang dapat digunakan untuk meningkatkan pengembangan karir diantaranya adalah motivasi kerja., disiplin, kinerja dan prestasi. Penelitian menggunakan metode penelitian kuantitatif,sampel adalah pegawai di Dinas Kesehatan Kabupaten Musi Rawas dengan jumlah responden 127 orang. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa Motivasi, Disiplin, Kinerja Dan Prestasi Kerja secara bersama-sama Berpengaruh Terhadap Pengembangan Karir Pegawai Dinas Kesehatan Kabupaten Musi Rawas.
Actions (login required)
View Item |