Pengaruh Disiplin, Etos Kerja dan Iklim Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Bank Kalbar Cabang Ketapang

Hidayati, Eny (2018) Pengaruh Disiplin, Etos Kerja dan Iklim Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Bank Kalbar Cabang Ketapang. Masters thesis, Universitas Terbuka.

[img]
Preview
Text
44234.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (5MB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh disiplin kerja, etos ketja dan iklim organisasi terhadap kinerja pegawai pada PT. Bank Kalbar Cabang Ketapang, baik secara parsial mau pun simultan. Penelitian menggunakanmetode survey sebagai upaya untuk mengumpulkan data lapangan yang lebih banyak dibantu dengan lnstrumen penelitian yang disesuaikan dengan karakteristik penelitan deskriptif kualitatif, dalam hal ini peneliti menyediakan kuisioner / pedoman wawancara yang disesuikan dengan dimensi variable penelitian. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai yang berada di PT. Bank Kalbar Cabang Ketapang yang betjumlah 68 orang, yang dijadikan sampel penelitian (penelitianpopulasi). Skala Linkert digunakan dalam mengkonversi data. kualitatif menjadi kuantitatif. Data yang terkumpul harus memenuhi syarat validitas, reliabilitas dan uji asumsi klasik sebelum melakukan uji regresi berganda. Berdasarkan hasil penelitian, secara simultan (Uji F) menerima hipotesis adanya pengaruh variabel disiplin ketja, etos ketja dan iklim organisasi terhadap kinerja pegawai padaPT. Bank Kalbar Cabang Ketapang, dengan determinansi sebesar 80,6% dipengaruhi variabel penelitian. Dominansi secara parsial terhadap kinerja secara berturut-turut Jebih dipengaruhi oleh variabel disiplin, etos kerja dan iklim organisasi.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information (ID): 44234.pdf
Uncontrolled Keywords: disiplin, etos kerja, iklim organisasi dan kinerja
Subjects: 600 Technology and Applied Sciences > 650-659 Management and Auxiliary Service (Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan)
600 Technology and Applied Sciences > 650-659 Management and Auxiliary Service (Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan) > 659.3125 Performance Analysis (Analisis Kinerja, Evaluasi Kinerja)
Divisions: Tugas Akhir Program Magister (TAPM) > Magister Manajemen SDM
Depositing User: CR Cherrie Rachman
Date Deposited: 20 Oct 2021 07:45
Last Modified: 12 Dec 2023 04:55
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/9529

Actions (login required)

View Item View Item