Model Local Government Score Card (LGSC)

UNSPECIFIED (2021) Model Local Government Score Card (LGSC). .

[img] Text
Upload Repository_Artikel HAKI_Model Local Government Score Card (1).docx - Submitted Version

Download (97kB)
[img]
Preview
Text
2_sertifikat_HAKI.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Model Local Government Scorecard (Model LGSC) merupakan model kinerja yang mengadopsi dari teori Balanced Score Card (BSC) yang awalnya diaplikasikan pada sector bisnis. Model LGSC merupakan model yang dikembangkan dari hasil penelitian tentang pemetaan kinerja pemerintahan daerah di Indonesia. Model LGSC bermanfaat untuk memetakan kinerja pemerintahan daerah secara lebih komprehensif, dibandingkan model pengukuran kinerja lainnya. Model LGSC melihat kinerja organisasi pemerintahan daerah dari 4 (empat) aspek, yaitu perspektif publik, proses internal, employee learning and growth, dan keuangan. Sesuai dengan paradigma demokrasi, orientasi atau tujuan pengukuran kinerja akhir pemerintah daerah adalah untuk mewujudkan kesejahteraan warga masyarakat yang tinggal di daerah dan yang mempunyai kepentingan di daerah (public), yang pada Model BSC sektor bisnis berorientasi pada kepentingan pemegang saham (finansial), dan Model BSC organisasi publik dan nonprofit orientasi organisasi terletak kepada kepuasan pelenggan semata Aspek financial dalam Model LGSC diletakkan sebagai fondasi, yang menunjukkan landasan dasar dalam penyelenggaraan pemerintahan, namun keberadaannya bukan merupakan target utama dalam pencapaian visi dan misi organisasi

Item Type: Patent
Additional Information (ID): .Pdf
Uncontrolled Keywords: pemerintah lokal, kinerja, balanced score card
Subjects: 300 Social Science > 350-359 Public Administration and Military Science (Administrasi Negara dan Ilmu Kemiliteran) > 351 Public Administration (Administrasi Negara)
Divisions: Arsip Digital > Dokumentasi
Depositing User: CR Cherrie Rachman
Date Deposited: 29 Dec 2021 04:12
Last Modified: 29 Sep 2023 04:11
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/9618

Actions (login required)

View Item View Item