Pengaruh Budaya Kerja terhadap Kinerja Pegawai di Kantor Kelurahan-Kelurahan dan Kantor Kecamatan Lubuklinggau Barat I Kota Lubuklinggau Sumatera Selatan

Sumirat, Iie (2015) Pengaruh Budaya Kerja terhadap Kinerja Pegawai di Kantor Kelurahan-Kelurahan dan Kantor Kecamatan Lubuklinggau Barat I Kota Lubuklinggau Sumatera Selatan. Masters thesis, Universitas Terbuka.

[img]
Preview
Text
41820.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Kecamatan Lubuklinggau Barat I merupakan salah satu unit kerja mandiri yang mempunyai tugas pokok melaksanakan kebijakan operasional di bidang pemerintahan, kemasyarakatan, ketenteraman, dan ketertiban di kecamatan berdasarkan pelimpahan wewenang dari Walikota. Masih banyak pegawai Kecamatan Lubuklinggu Barat I yang memiliki budaya kerja yang kurang baik, sehingga mempengaruhi kinerjanya. Dalam penelitian Pengaruh Budaya Kerja terhadap Kinerja pegawai pada kecamatan Lubuklinggan Barat I penulis ingin mengetahui seberapa besar pengaruh budaya kerja terhadap kinerja pegawai pada kecamatan lubuklinggau barat I, di bawah bimbingan DR. Raniasa Putra,M.Si dan DR. Zuhnasyhur, M.Si. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Budaya Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kecamatan Lubuklinggan Barat I, dimana metode kuisioner sebanyak dua variabel penelitian yaitu Budaya Kerja dan kineija pegawai. Hipotesis dalam penelitian ini adalah H1 Adanya pengaruh yang signifikan antara Budaya kerja terhadap Kinerja pegawai Kecamatan Lubuklinggau Barat I. Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan bab sebelumnya, maka dapat diambil kesimpulan bahwa: Berdasarkan uji t, di dapat nilai thitung = 2, 788 lebih besar dari nilai ttabei = 1,984, dimana nilai 1tabei di dapat dari signifikan (a)= 5% dan N =102-2 =100 di dapat t1abei = 1,984 dengan tingkat signifikansi sig.= 0,006. Hal ini menunjukkan bahwa secara parsial variabel bebas penelitian (Budaya Kerja) memiliki pen2aruh yang signifikan terhadap variabel terikat (Kinerja).

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information (ID): 16/41820.pdf
Uncontrolled Keywords: budaya kerja, kinerja, pelaksanaan kebijakan operasional, work culture, performance, implementation of operational policies.
Subjects: 300 Social Science > 350-359 Public Administration and Military Science (Administrasi Negara dan Ilmu Kemiliteran) > 351.072 Research, Related Topics (Metode Riset Penelitian Administrasi Negara, Statistik Administrasi Negara)
600 Technology and Applied Sciences > 650-659 Management and Auxiliary Service (Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan) > 659.3125 Performance Analysis (Analisis Kinerja, Evaluasi Kinerja)
Divisions: Tugas Akhir Program Magister (TAPM) > Magister Ilmu Administrasi Publik
Depositing User: CR Cherrie Rachman
Date Deposited: 22 Aug 2016 09:12
Last Modified: 22 Aug 2016 09:12
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/1777

Actions (login required)

View Item View Item