Pengaruh Kemampuan Membaca Terhadap Prestasi Belajar Murid Sekolah Dasar di Kecamatan Pangkajene Kabupaten Pangkep Sulawesi Selatan

Basmi, (1995) Pengaruh Kemampuan Membaca Terhadap Prestasi Belajar Murid Sekolah Dasar di Kecamatan Pangkajene Kabupaten Pangkep Sulawesi Selatan. Project Report. Universitas Terbuka, Ujung Pandang.

[img]
Preview
Text
80564.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Tujuan utama penelitian ini adalah untuk menjawab, pertanyaan : Sejauh manakah pengaruh kemampuan membaca terhadap prestasi belajar murid sekolah dasar pada umumnya, khususnya murid sekolah dasar yang ada. di Kecamatan Pangkajene Kabupaten Pangkep pada sulawesi selatan tahun ajaran 1994/1995. Untuk menjawab pertanyaan sebuah hipotesis, yaitu : Ada pengaruh kemampuan membaca terhadap prestasi belajar murid sekolah dasar di Kecamatan Pangkajene Kabupaten Pangkep Sulawesi Selatan.

Item Type: Monograph (Project Report)
Additional Information (ID): 96/80564
Uncontrolled Keywords: kemampuan membaca, prestasi belajar, murid SD
Subjects: 300 Social Science > 370-379 Education (Pendidikan) > 372.4 Reading (Membaca, Belajar Membaca)
Divisions: Thesis,Disertasi & Penelitian > Penelitian
Depositing User: Praba UT
Date Deposited: 24 Oct 2016 03:03
Last Modified: 12 Jul 2018 02:13
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/3707

Actions (login required)

View Item View Item