Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Kinerja PNS (Studi Pada Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Kapuas Hulu)

Suparman, Edi Abang (2010) Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Kinerja PNS (Studi Pada Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Kapuas Hulu). Masters thesis, Universitas Terbuka.

[img]
Preview
Text
40452.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (15MB) | Preview

Abstract

latar belakang penelitian bahwa pentingnya budaya organisasi di BKD Kabupaten Kapuas Hulu untuk menghadapi perubahan di Lingkungan eksternal organisasi dan perubahan situasi internal organisasi. BKD hatus mengetahui bagian-bagian organisasi yang harus diubah agar tetap dapat bertahan dalam lingkungan yang terus berubah. maka dengan adanya budaya organisasi yang baik diharapkan tingkat kinerja organisasi juga akan meningkat. tujuan penelitian yaitu untuk mengetahui pengaruh budaya organisasi yang mencakup: variabel adaptasi eksternal, variabel integral internal, dan varaibel faktor obyektif secara bersama-sama terhadap kinerja PNS pada Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Kapuas Hulu. untuk mengetahui pengaruh budaya organisasi yang m,encakup varaibel adaptasi eksternal. variabel integrasi internal, dan variabel faktor obyektif secara parsial terhadap kinerja PNS pada badan kepegawaian Daerah Kabupaten Kapuas. untuk mengetahui variabel yang pengaruhnya paling dominan terhadap kinerja PNS. berdasarkan hasil analisis regresi berganda memperlihatkan bahwa secara slimultan variabel bebas (x) yang meliputi variabel adaptasi eksternal, variabel integrasi internal dan faktor objektif berpengaruh signifikan terhadap kinerja PNS (Y). nilai adjasted R-Square sebesar 0,931 menunjukan bahwa secara pasti ada pengaruh yang kuat dari budaya organisasi yang meiliputi adaptasi eksternal, integrasi, internal, dan faktor objektif terhadap variabel terikat kinerja PNS sebesar 93, 10.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information (ID): 40452.pdf
Uncontrolled Keywords: budaya organisasi dan kinerja
Subjects: 300 Social Science > 300-309 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 300.6O rganization and Management (Organisasi dan Manajemen di Bidang Ilmu Sosial)
600 Technology and Applied Sciences > 650-659 Management and Auxiliary Service (Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan) > 658.3125 Performance Analysis, Performance Rating/Evaluation (Evaluasi Kinerja)
Divisions: Tugas Akhir Program Magister (TAPM) > Magister Manajemen
Depositing User: admin upload repo
Date Deposited: 01 Aug 2016 06:36
Last Modified: 05 Nov 2016 03:16
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/451

Actions (login required)

View Item View Item