Pemanfaatan Tanaman Obat untuk Pencegahan dan Pengobatan Penyakit Degeneratif

Dwisatyadini, Mutimanda (2017) Pemanfaatan Tanaman Obat untuk Pencegahan dan Pengobatan Penyakit Degeneratif. In: Optimalisasi Peran Sains dan Teknologi untuk Mewujudkan Smart City. Universitas Terbuka, Tangerang Selatan, pp. 237-270. ISBN 978-602-392-158-4 (e)

[img]
Preview
Text
UTFMIPA2017-10-mutimanda.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (1MB) | Preview

Abstract

Di Indonesia saat ini terjadi transisi epidemiologi yang menyebabkan terjadinya pergeseran pola penyakit, yaitu adanya peningkatan penyakit degeneratif. Penyakit degeneratif adalah penyakit tidak menular yang berlangsung kronis karena kemunduran fungsi organ tubuh akibat proses penuaan, seperti penyakit jantung, hipertensi, diabetes, kegemukan dan lainnya (Handajani et al., 2010). Beberapa jenis penyakit degeneratif menjadi peringkat 10 besar penyakit tidak menular yang menyebabkan masyarakat Indonesia harus berobat rawat jalan atau rawat inap di beberapa rumah sakit. Terdapat tiga jenis penyakit degeneratif yang paling banyak diderita oleh masyarakat Indonesia. Pada tahun 2009 sebesar 2,43% masyarakat harus dirawat inap, karena penyakit jantung dan tahun 2010 sebesar 2,71%. Sedangkan pada tahun 2009 masyarakat yang 238 Optimalisasi Peran Sains dan Teknologi untuk Mewujudkan Smart City berobat di rawat jalan menderita hipertensi sebesar 2,44% dan tahun 2010 sebesar 2,36%, sedangkan masyarakat yang menderita penyakit diabetes mellitus dan dirawat inap tahun 2009 sebesar 3,93% dan tahun 2010 sebesar 3,81% (Kemenkes, 2013).

Item Type: Book Section
Additional Information (ID): UTFMIPA2017-10-mutimanda.pdf
Uncontrolled Keywords: holtikultura, tanaman obat, penyhembuhan penyakit
Subjects: 600 Technology and Applied Sciences > 610-619 Medical and Medicine Science (Ilmu Kedokteran dan Ilmu Pengobatan) > 615.6 Methods of Administering Medication (Tata Cara dan Metode Pengobatan)
Divisions: Koleksi Digital > Artikel
Depositing User: rudi sd
Date Deposited: 27 Nov 2017 07:31
Last Modified: 27 Nov 2017 07:31
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/7079

Actions (login required)

View Item View Item