Kajian Pedagang Pasar Tradisional Dan Pasar Modern Di Kota Malang

Susanto, Rachmad Yusuf and Prihatminingtyas, Budi (2016) Kajian Pedagang Pasar Tradisional Dan Pasar Modern Di Kota Malang. In: Open society conference, social and political challenges in industrial revolution 4.0 (BNBB), 15 November 2018, UTCC.

[img]
Preview
Text
FISIP201601-46.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (721kB) | Preview

Abstract

Pasar tradisional merupakan aset daerah yang dapat menghidupi banyak orang. Bahkan masyarakat di kota Malang menggantungkan hidupnya pada pasar tradisional sebagai salah satu penyumbang pendapatan asli daerah. Tujuan jangka panjang penelitian ini adalah meningkatnya kesejahteraan masyarakat khususnya pedagang pasar tradisional melalui pemanfatan sumberdaya yang rasional, optimal, memiliki konsep pasar moderen. Tujuan penelitian 1. Menjelaskan karakteristik pedagang pasar tradisional tentang konsep pasar moderen 2. Jaminan sosial pedagang pasar tradisional. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan partisipatif Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif yang tidak melakukan pengujian hipotesis hanya menggambarkan keadaan sesuai dengan fakta yang ditemukan. Lokasi penelitian di pasar Blimbing Kota Malang. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara dan observasi. Pendekatan untuk memperoleh informasi tentang profil pedagang pasar tradisional yang menggunakan konsep pasar moderen, menggunakan teknik purposive sampling. Hasil penelitian ini bermanfaat khususnya bagi pedagang pasar tradisional. Memahami IPTEKS dan sosial budaya di era globalisasi.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Additional Information (ID): FISIP201601-46.pdf
Uncontrolled Keywords: Pedagang pasar tradisional, pasar moderen
Subjects: 300 Social Science > 330-339 Economics (Ilmu Ekonomi) > 338.9 Economic Development and Growth (Perkembangan Ekonomi, Pertumbuhan Ekonomi,Pemberdayaan Ekonomi, Usaha Kecil)
300 Social Science > 380-389 Commerce, Communications, Transportation (Perdagangan, Komunikasi, Transportasi) > 381.1 Retail Trade (Perdagangan Ritail, Pasar)
Divisions: Prosiding Seminar > Seminar Nasional FHISIP-UT 2016
Depositing User: CR Cherrie Rachman
Date Deposited: 21 Feb 2019 09:05
Last Modified: 21 Feb 2019 09:05
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/8031

Actions (login required)

View Item View Item