Pendidikan Tinggi Terbuka Jarak Jauh Suatu Realita dan Inovasi Era Globalisasi

Mujadi, (2012) Pendidikan Tinggi Terbuka Jarak Jauh Suatu Realita dan Inovasi Era Globalisasi. In: Seminar sehari, 17 Februari 2012, Sigli, Aceh utara.

[img]
Preview
Text
Pendidikan tinggi terbuka jarak jauh suatu realita dan inovasi era globalisasi.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Suatu paradigma baru tentang pendidikan yang ada di indonesia, khususnya pendidikan tinggi telah terjadi perubahan yang sangat signifikan. Pendidikan tidak hanya dipandang dengan simbol-simbol adanya kampus tempat belajar, adanya tatap muka antara mahasiswa dan dosen dengan jadwal perkuliahan yang sudah ditentukan. Secara konvensional sistem tatap muka telah mendarah daging dimasyarakat indonesia. Fenomena dan paradigma baru telah lahir sebagai inovasi pendidikan tinggi di indonesia yang menamakan diri pendidikan tinggi terbuka jarak jauh dengan nama Universitas Terbuka siap memberi jaminan kepada selurh rakyat indonesia kapan saja, dimana saja untuk meraih sukses dan prestasi yang setinggi-tingginya.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Uncontrolled Keywords: pendidikan tinggi, terbuka, jarak jauh, globalisasi, distance education
Subjects: 300 Social Science > 370-379 Education (Pendidikan) > 374.4 Distance Education (Pendidikan Jarak Jauh)
300 Social Science > 370-379 Education (Pendidikan) > 378.175 Distance Education (pendidikan jarak jauh)
Divisions: Koleksi Digital > Artikel Pendidikan Terbuka Jarak Jauh
Depositing User: CR Cherrie Rachman
Date Deposited: 28 Jul 2020 03:00
Last Modified: 28 Jul 2020 03:00
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/9013

Actions (login required)

View Item View Item