Pendidikan Untuk Generasi Z

Warsihna, Jaka and Ramdani, Zulmi and Amri, Andi (2021) Pendidikan Untuk Generasi Z. Universitas Terbuka, Pondok Cabe, Pamulang, Tangerang Selatan. ISBN 978-623-312-369-3

[img]
Preview
Text
Buku Pendidikan Untuk Generasi Z B5.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (2MB) | Preview

Abstract

Buku ini mengajak pembaca (pendidik dan orang tua) untuk melakukan refleksi dan sekaligus memberikan inspirasi dalam memanfaatkan TIK untuk mendidik anak yang hidup di zaman Generasi Z. Generasi Z merupakan generasi yang digital native (semua serba TIK) dengan karakteristik dan kebiasaan berpikir praktis, cepat, dan langsung ke intinya, tidak mau bertele-tele. Sebagai pendidik dan orang tua, harus memahami bahwa mendidik anak harus sesuai zamannya. Hal ini sesuai dengan ungkapan atau nasehat yang disampaikan oleh sahabat Nabi Muhammad Saw, yaitu Ali Bin Abi Tholib, R.A. bahwa “didiklah anakmu sesuai zamannya, karena dia lahir dan hidup pada zamannya yang sangat berbeda dengan zaman kedua orangtuanya.” Mendidik anak ibarat melepaskan busur anak panah pada satu sasaran yang dicita-citakan oleh orangtua. Orangtua mengarahkan pada anak, tetapi anaklah yang menentukan keberhasilnnya.

Item Type: Book
Additional Information (ID): BP0017-21.pdf
Uncontrolled Keywords: Pendidikan, Generasi Z, Teknologi Informasi
Subjects: 300 Social Science > 370-379 Education (Pendidikan) > 370 Education (Pendidikan)
300 Social Science > 370-379 Education (Pendidikan) > 371.102 Teaching (Pendidikan, Pengajaran)
Divisions: Koleksi Digital > Publikasi UT
Depositing User: CR Cherrie Rachman
Date Deposited: 15 Oct 2021 04:11
Last Modified: 19 Oct 2021 02:40
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/9495

Actions (login required)

View Item View Item