Pengaruh Supervisi Akademik Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Guru SD Negeri Di Kecamatan Tigo Nagari Kabupaten Pasaman

Sulastri, Erma (2016) Pengaruh Supervisi Akademik Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Guru SD Negeri Di Kecamatan Tigo Nagari Kabupaten Pasaman. Masters thesis, Universitas Terbuka.

[img]
Preview
Text
cvr42894.pdf

Download (281kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan ( 1) Pengaruh Supervisi Akademik terhadap Kinerja Guru (2) Motivasi Kerja terhadap Kinerja Guru, (4)pengaruh Supervisi Akademik dan Motivasi Kerja secara bersama-sama terhadap Kinerja Guru. Populasi dalam penelitian ini adalah guru SD Negeri Di Kecamatan Tigo Nagari Kabupaten Pasaman yang berjumlah 241 orang dengan menggunakan rumus Slovin diperoleh sampel yaitu 71 orang. Analisis terhadap variabel bebas dan terikat dilakukan melalui analisis deskriptif dan regresi serta untuk pembuktian hipotesis digunakan uji t dan F Kesimpulan dari penelitian bahwa Hipotesis secara parsial dari variabel Supervisi Akademik dan Motivasi Kerja, terhadap Kinerja Guru terbukti/ diterima dalam penelitian ini dengan persamaan regresi Y = 12,969 + 0,263X1+ 0,513 X2 , dengan nilai uji t masing-masingnya 2,486 dan 4.001 dengan nilai sig. 0.015 dan 0,000 lebih kecil dari 0,05. Sementara untuk pegaruh secara simultan Uji F dengan nilai 43,675 sig. 0,000 < 0,05 dengan demikian variabel X1 (Supervisi Akademik) dan X2 (Motivasi Kerja) secara simultan berpengaruh secara signifikan terhadap Kinerja Guru(Y). Dari hasil penelitian ini disarankan Supervisi Akademik yang telah dicapai pelu ditingkatkan sedangkan Motivasi Kerja ,yang relatif sudah baik untuk dapat dipertahankan sehingga Kinerja Guru semakin akan meningkat.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information (ID): 42894.pdf
Uncontrolled Keywords: Academic Supervision, Motivation Work, Teacher Performance, Supervisi Akademik, Motivasi Kerja, Kinerja Guru
Subjects: 300 Social Science > 370-379 Education (Pendidikan) > 371.1 Teachers and Teaching (Guru, Tenaga Pendidik, Tenaga Pengajar)
300 Social Science > 370-379 Education (Pendidikan) > 371.12 Professional Qualifications of Teacher (Kualifikasi dan Profesionalitas Guru)
300 Social Science > 370-379 Education (Pendidikan) > 371.144 Evaluation Of Teacher (Evaluasi Guru)
300 Social Science > 370-379 Education (Pendidikan) > 372.2 Elementary School (Sekolah Dasar, SD)
600 Technology and Applied Sciences > 650-659 Management and Auxiliary Service (Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan) > 658.3125 Performance Analysis, Performance Rating/Evaluation (Evaluasi Kinerja)
600 Technology and Applied Sciences > 650-659 Management and Auxiliary Service (Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan) > 658.314 Motivation, Morale, Discipline (Motivasi, Moral, Displin)
600 Technology and Applied Sciences > 650-659 Management and Auxiliary Service (Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan) > 659.3125 Performance Analysis (Analisis Kinerja, Evaluasi Kinerja)
Divisions: Tugas Akhir Program Magister (TAPM) > Magister Manajemen Pendidikan
Depositing User: CR Cherrie Rachman
Date Deposited: 24 Sep 2018 01:51
Last Modified: 24 Sep 2018 01:51
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/7437

Actions (login required)

View Item View Item