Pengaruh Kompensasi Dan Motivasi Terhadap Kinerja Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi Pada Pegawai Negeri Sipil Di Sekretariat Daerah Kabupaten Ketapang

YULIANSYAH, MF. and Barkah, and Diki, (2019) Pengaruh Kompensasi Dan Motivasi Terhadap Kinerja Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi Pada Pegawai Negeri Sipil Di Sekretariat Daerah Kabupaten Ketapang. Masters thesis, Universitas Terbuka.

[img]
Preview
Text
0Cvr.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text
123.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
456.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Pemerintah telah berupaya meningkatkan kinerja para aparatur negeri sipil (ASN) dengan memberikan kompensasi yang bermanfaat. Sementara itu, dari para pegawai sendiri akan termotivasi lebih baik, jika dibarengi dengan tercapainya kompensasi yang dikehendakinya maupun kepuasan kerja yang didapatnya. Terkait dengan usaha peningkatan kinerja di Sekretariat Daernh Kabupaten Ketapang, pemerintah telah memberikan kompensasi dan mcmberikan motivasi kepada para pegawai negeri di lingkungan tersebut. Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis: (1) Pengaruh kompensasi terhadap kepuasan kerja pada Pegawai Negeri Sipil (PNS) di sekretariat daerah Kabupaten Ketapang (2) Pengaruh motivasi terhadap kepuasan kerja pada PNS di sekretariat daerah Kabupaten Ketapang; (3) Pengaruh kompensasi terhadap kinerja pada PNS di sekretariat daerah Kabupaten Ketapang; (4) Pengaruh motivasi terhadap kinerja pada PNS di sekretariat daerah Kabupaten Ketapang. (5) Pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja pada PNS di sekretanat daerah Kabupaten Ketapang. Pendekatan penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif,sedangkan jenis penelitian kausal. Populasi sebanyak 153 orang, sampel 50 orang yang diambil secara acak. Alat pengumpulan data kuesioner Analisis data menggunakan analisis jalur dengan bantuan Statistical Package for Social Science (SPSS). Hasil penelitian: (1) Kompensasi berpengaruh signifikan dan positif terhadap kepuasan kerja (2) Motivasi berpengaruh signifikan dan positif terhadap kepuasan kerja; (3) Kompensasi berpengaruh signifikan dan positif terhadap kinerja; (4) Motivasi berpengaruh signifikan dan positif terhadap kinerja;(5) Kepuasan kerja berpengaruh signifikan dan positif terhadap kinerja.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information (ID): 44317.pdf
Uncontrolled Keywords: Compensation, Motivation, Job Satisfaction, Performance, Kompensasi, Motivasi, Kepuasan Kerja, Kinerja
Subjects: 300 Social Science > 350-359 Public Administration and Military Science (Administrasi Negara dan Ilmu Kemiliteran) > 352.63 Government Workers (Pegawai Pemerintah)
600 Technology and Applied Sciences > 650-659 Management and Auxiliary Service (Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan) > 658.314 Motivation, Morale, Discipline (Motivasi, Moral, Displin)
600 Technology and Applied Sciences > 650-659 Management and Auxiliary Service (Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan) > 658.31422 Job Satisfaction (Kepuasan Kerja)
Divisions: Tugas Akhir Program Magister (TAPM) > Magister Manajemen
Depositing User: CR Cherrie Rachman
Date Deposited: 10 Jun 2022 03:52
Last Modified: 10 Jun 2022 03:52
URI: http://repository.ut.ac.id/id/eprint/9740

Actions (login required)

View Item View Item